3 Cara Cepat Mengatasi Migran Tanpa Obat

shares


Cara mengatasi migran – peredaran obat di Indonesia memang sangat membantu untuk mengatasi berbagai macam penyakit, salah satunya migran. Tapi perlu dicatat. Tidak semua obat yang beredar di pasaran adalah obat yang aman. Ada saja obat yang tidak baik, terlebih lagi jika dikonsumsi secara berlebihan.
Migran memang sering diatasi dengan mengonsumsi obat. Namun tidak selamanya obat berperan dalam penyembuhan migran.
Dalam penyembuhan migran sendiri kita mengenal berbagai macam metode. Mulai dari penyembuhan dengan mengonsumsi obat, ramuan tradisional, sampai cara – cara sederhana dan tidak menggunakan obat di bawah ini.
Cara Mengatasi Migran Tanpa Obat
  1. Jika gejala migran mulai menyerang, cobalah untuk mengonsumsi minuman hangat. Teh hangat campur jahe contohnya
Kehangatan dari teh hangat yang dicampur jahe akan mereleksasi tubuh, melancarkan peredaran darah, serta membuat tubuh lebih sehat karena manfaat yang terkandung dalam teh dan jahe bisa Anda dapatkan.
Bukan hanya itu, jika dikonsumsi secara rutin, khususnya di pagi hari, tubuh akan lebih segar dan terhindar dari resiko migran.
Teh hangat dan jahe sendiri baiknya memang dikonsumsi setiap hari, dan itu pun dilakukan di pagi hari sebelum beraktivitas. Tujuannya, agar sebelum Anda melakukan aktivitas, Anda akan lebih terhindar dari resiko migran.
  1. Jika ingin cara yang lebih menyegarkan, Anda bisa rendam kaki di air putih dan beberapa potong es batu
Cara mudah mengatasi migran ini disebut hidroterapi. Dengan melakukan cara ini aliran darah dari kaki ke kepala akan lancar. Dengan begitu resiko terkena migran pun akan semakin kecil, dan tubuh Anda pun akan makin sehat.
Cara ini bisa dilakukan dengan sangat mudah. Cukup siapkan sebaskom air, beberapa potong es batu, dan handuk.
Untuk menerapkannya cukup celupkan kedua kaki di baskom yang sudah dipenuhi air dan es batu. Setelah itu tunggu hingga beberapa menit. Kemudian angkat kaki dari baskom dan keringkan menggunakan handuk.
  1. Jika memiliki kadar gula darah yang tinggi, baiknya pastikan hal tersebut tidak mempengaruhi munculnya migran
Cara mengatasi migran tidak ini khusus untuk mereka yang memiliki riwayat penyakit diabetes. Atau mereka yang memiliki kadar gula darah di atas normal.
Perlu Anda ketahui, kadar gula darah yang tinggi atau diabetes memang sangat berpengaruh pada kemunculan beberapa penyakit ringan, salah satunya adalah migran. Oleh karena itu, jika Anda ingin terhindar dari migran, baiknya Anda periksa dulu gula darah Anda. Jika memang terindikasi memiliki diabetes atau riwayatnya, pastikan kadar gula darah yang Anda miliki tidak begitu tinggi.
Cara tersebut dilakukan untuk mencegah timbulnya penyakit ringan, termasuk penyakit migran itu sendiri.
Nah, itulah beberapa cara mudah mengatasi migran. Cara – cara di atas selain mudah juga tergolong murah, jadi sangat cocok untuk segala sekmen masyarakat. Bahkan mereka yang dikategorikan ke ekomoni menengah ke bawah pun bisa menerapkannya.

Related Posts

0 comments:

Post a Comment